Kau hadir kembali
Walau dalam batas ketidaksadaran
Kau katakan inginkan hadirku
Kau ucapkan kata mesra
Kau bilang kau merindukanku
Perasaan ini melayang
Antara percaya ataukah ilusi
Walaupun begitu,
Kunikmati momen setiap detik itu
Karena kutau itu takkan lama
Kini...
Hari telah berganti lagi
Kau masih belum menyadari
Walau sedih dan sesal di hati
Paling tidak, kutahu ku dihatimu itu pasti
No comments:
Post a Comment